Email : -
Principal | : OTTO |
Golongan | : OBAT KERAS |
Komposisi :
Tiap kaplet mengandung :
Amoxycillin trihydrate setara dengan amoxycilin 125 mg
Indikasi :
*Infeksi kulit dan jaringan lunak : staphylococcus bukan penghasil penisilinase, Streptococcus, E. coli.
*Infeksi saluran pernafasan : H. influenzae, Streptococcus, Strep. Pneumoniae, staphylococcus bukan penghasil penisilinase, E. colli
*Infeksi saluran genitourinaria : E. coli, P. mirabilis dan Strep. Faecalis Gonore : N. gonorrhoeae (bukan penghasil penisilinase).
Dosis :
*Dewasa dan anak-anak dengan BB > 20 kg : 250-500 mg tiap 8 jam.
*Anak-anak dengan BB , 20 kg : 20-40 mg/ kg BB sehari dalam dosis bagi tiap 8 jam.
*Untuk penderita dengan gangguan ginjal, perlu dilakukan pengurangan dosis.
Pada penderita yang menerima dialisa peritoneal dosis maksimum yang dianjurkan 500 mg sehari.
*Uretratis gonokokus : Amoxycillin 3 g sebagai dosis tunggal.
*Anak-anak lebih dari 8 kg sebaiknya diberikan sediaan sirup kering
Kemasan :
1 Botol @ 60 ml
No. Registrasi : DKL8318800338B1